[Deadline Regist 13 Juli 2024] International Blue Economist Certification Training Course

Jul 12, 2024 - 07:35
Jul 13, 2024 - 14:39
 0  83
[Deadline Regist  13 Juli 2024] International Blue Economist Certification Training Course

International Blue Economist Certification Training Course

Maritim Muda Nusantara melalui Prestasi Hub Maritim Muda, sebuah Sentra Pemberdayaan Pemuda Bidang Kemaritiman Nasional, didukung oleh Indonesia Blue Economy Center STIE Indonesia Jakarta menyelenggarakan International Blue Economist Certification Training Course pada bulan Juli 2024 ini.

Ayo ikuti Kursus Pelatihan Sertifikasi Internasional Blue Economist dan memiliki daya saing global di bidang pembangunan dan industri ekonomi biru!

Kursus pelatihan ini dilaksanakan untuk membekali Sumber Daya Manusia Indonesia utamanya generasi muda agar memiliki pengetahuan, keterampilan, dan sikap tentang ekonomi biru sesuai dengan standar kompetensi internasional sebagai seorang Blue Economist yang ditetapkan oleh The Blue Economist International Association yang pada akhir pelatihan akan mendapatkan gelar Certified Blue Economist (CBEc) melalui ujian sertifikasi yang diselenggarakan oleh The Blue Economist International Association.

Materi kursus pelatihan bergelar internasional CBEc ini meliputi berbagai aspek dari ekonomi biru yaitu kebijakan ekonomi biru, keberlanjutan laut, kepemimpinan dan kewirausahaan ekonomi biru, industri dan perusahaan ekonomi biru, keuangan dan teknologi ekonomi biru, manajemen proyek ekonomi biru serta implementasi ekonomi biru melalui kegiatan maritime field study.

Dapatkan berbagai fasilitas dan manfaat berikut ini:
1. Modul Kursus Pelatihan
2. Dapat Konversi 6 SKS
3. Sertifikasi Internasional Bergelar Certified Blue Economist (CBEc) oleh The Blue Economist International Association
4. Maritime Field Study ke Belitung atau Singapura selama 3 Hari
5. Sertifikat Kursus Pelatihan Ekonomi Biru Internasional

Daftarkan dirimu sekarang juga melalui link: [KLIK DISINI]

Saatnya berinvestasi dari leher ke atas untuk jadi pribadi berkualitas! Ada nominal investasi khusus hingga 50% bagi Anggota Maritim Muda Nusantara!

Terakhir pendaftaran tanggal 13 Juli 2024. Kuota Terbatas!

What's Your Reaction?

like

dislike

love

funny

angry

sad

wow

aslanirunsah Scientific Writer